Tidak Hanya Terjadi di Indonesia, Berikut 5 Kasus Pengaturan Skor Paling Terkenal

Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 06 Desember 2018
Tidak Hanya Terjadi di Indonesia, Berikut 5 Kasus Pengaturan Skor Paling Terkenal
Luciano Moggi (Calciomercato)

BolaSkor.com - Belakangan ini, sepak bola Indonesia menjadi atensi publik. Bukan karena prestasi, melainkan isu pengaturan skor.

Isu bermula ketika terjadi beberapa kejanggalan pada ajang Liga 2. Setelah itu, sejumlah pihak mengaku mengetahui telah terjadi usaha pengaturan skor pada babak delapan besar Liga 2. Akibatnya, anggota Komite Eksekutif (Exco), Hidayat, dijatuhi hukuman karena terbukti terlibat.

Sementara itu, situasi tak jauh berbeda terjadi di Liga 1. Kapten Sriwijaya FC, Yuu Hyun-koo, mengaku mendapatkan tawaran hingga Rp 400 juta untuk mau mengalah.

Baca juga:

Nostalgia 3 Hal yang Terjadi Sebelum Dominasi Ronaldo-Messi di Ballon d'Or

3 Manajer Pengangguran yang Berpeluang Gantikan Jose Mourinho

Konferensi Pers pengunduran diri Hidayat dari anggota Exco PSSI. (BolaSkor.com/Muhammad Adiyaksa)

Sejatinya, sepak bola Indonesia bukanlah satu-satunya yang menjadi ladang dalam hal pengaturan skor. Beberapa kompetisi di negara maju pun juga terbukti terjadi pengaturan skor pertandingan.

Berikut ini BolaSkor.com telah mengumpulkan lima di antaranya:

Trivia Sepak Bola Breaking News Liga 1 Liga 2 Liverpool Marseille Olympique Marseille Juventus AC Milan
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Life is too short, but i will live for you.
Posts

14.351

Bagikan